Proses belajar mengajar di Kabupaten Aceh Singkil kembali aktif setelah beberapa hari ini melakukan hari libur semester. Meski pun hanya beberapa hari menikmati hari libur semester siswa - siswi kembali aktif melakukan proses belajar. Begitu juga dengan guru – guru yang sudah aktif untuk melakukan proses mengajar kembali seperti biasa.
Mhd Aman S.Pd kepala Sekolah SD Negeri yang dijumpai oleh RRI mengatan bahwa peroses belajar mengajar sudah aktif 90 persen melakukan peroses bejar seperti hari – hari biasanya sebelum melakukan libur semester. Meskipun masih ada beberapa siswa – siswi yang belum aktif untuk mengikuti peroses belajar mengajar.
Sedangkan menurut Kepala Sekolah SMA Negeri Asdi S.Pd mengatakan kepada RRI bahwa kegiatan belajar mengajar sudah mulai berjalan dengan aktif. Dan untuk peroses melakukan kegiatan gotong royong tidak di lakukan seperti libur – libur yang telah berlalu. Karena siswa – siswi nantinya banyak yang belum aktif untuk melakukan kegiatan belajar mengajar seperti tahun – tahun yang lalu.
Hari pertama memasuki peroses belajar mengajar setelah beberapa hari melakukan hari libur semester di Kabupaten Aceh Singkil sudah aktif kembali seperti biasanya. Meski pun melakukan gotong royong seperti biasanya di dalam ruangan hanya beberapa jam saja tetapi siswa - siswi terus melakukan kegiatan peroses pembelajaran. Kegiatan belajar mengajar akan terus berlangsung aktif sampai menjelang hari UN (Ujian Nasional) nantinnya.
(Aryani)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar